Postingan

PENGHEMATAN ENERGI MENGGUNAKAN ENERGI ALTERNATIF

  Energi dan Lingkungan Hidup adalah dua hal yang saling berkaitan. Dimana keterkaitan ini menjadi suatu kunci untuk kelangsungan hidup manusia di muka bumi ini. Bagaimana energi yang dihasilkan tidak mencemari lingkungan hidup serta bagaimana lingkungan hidup dapat menghasilkan energi yang baik yang nantinya dapat berguna untuk kehidupan kita sehari-hari. Energi listrik merupakan salah satu kebutuhan manusia yang sangat penting dan tidak dapat dimusnahkan dan dilepaskan dari kebutuhan sehari-hari. Hampir semua pekerjaan manusia membutuhkan energi listrik. Kekurangan energi listrik dapat mengganggu aktivitas manusia. Untuk itu kesinambungan dan ketersediaan energi listrik harus dipertahankan. Di Indonesia sendiri kebutuhan energi listrik semakin meningkat karena dilihat dari pertumbuhan jumlah penduduk dan kemajuan informasi dan teknologi. Penggunaan tenaga listrik biasanya lebih banyak digunakan di gedung-gedung besar seperti gedung kantoran, pabrik, hotel, dan juga termasuk universit